dalam teknik teknik pegangan mouse ada 3 jenis pegangan:
-palm grip
-claw grip
-finger tip grip
Palm Grip
palm grip adalah menggunakan mouse dengan seluruh tangan sehinggal seluruh permukaan mouse tersentuh dan menempel di tangan.dan bertumpu dengan jempol di mousenya.
biasanya palm grip di gunakan untuk orang-orang yang baru saja menggunakan mouse komputer dan belum terbiasa.
grip mouse seperti ini membutuh pergerakan lengan yang cukup lumayan lembut dikarenakan pergerakan mouse dengan teknik palm grip ini hampir mendekati garis lurus dan tidak terlalu berbentuk cembung.
gambar
untuk jenis grip ini banyak yang bilang grip jenis ini paling nyaman untuk di gunakan di karengan tangan sepenuhnya rileks di seluruh badan mouse
Claw Grip
berbeda dengan palm grip yang menyentuh permukaan mouse dengan seluruh tangan tipe claw grip lebih sedikit kontak tangan dengan mouse. kalian pasti menyangka bakalan memegang mouse dengan bentuk seperti cakar.
memang benar grip tipe ini akan membentuk pola tangan menyerupai seperti akan mencakar sesuatu dan menarik mouse ke arah telapak tangan anda.
teknik ini biasa nya di gunakan oleh gamer dengan skill menengah ke atas untuk orang baru pasti kesulitan untuk memegang mouse dengan teknik ini.
gambar
kelebihan di claw grip bisa di aplikasikan dengan mouse apapun dan memiliki pergerakan mouse yang memang agak kasar, bagi anda yang baru menggukana mouse dengan teknik ini tangan anda pasti cepat lelah di karenakan sedikit kontak terhadap mouse sehingga tangan akan lebih cepat lelah,
Finger tip Grip
fingertip grip biasanya pakai untuk orang-orang yang sudah advanced dalam hal memegang mouse karena dalam teknik ini anda akan memegang mouse hanya dengan jari anda saja teknik ini membutukan tenaga yang tidak sedikit dan paling melelahkan.
bagian yang kontak langusng terhadap mouse hanya lima jari saja . itulah mengapa teknik ini biasanya di gunakan oleh orang orang yang sudah advanced dalam memegang mouse.
dengan cara memegang mouse ini anda akan memeliki pergerakaan mouse yang sangat cepat dibanding kan dengan palm grip dan claw grip.dalam teknik ini stamina anda akan bekerja ekstra keras di karena bukan hanya lengan anda saja yang bergerak melainkan jari jemari anda juga .
kelebihan dan kekurang tiap grip:
Palm Grip
kelebihan:
-mudah dilakukan bahkan oleh orang awam sekalipun
-memiliki tingkat kenyamanan yang tinggi
-tidak mudah lelah
-pergerakan mouse halus
kekurangan:
-sulit melakukan pergerakan dikarenakan seluruh tangan memegang mouse(bahkan bisa dengan lengan)
-pergerakan mouse kurang akurat di karenakan tangan akan menjadi kaku
Claw Grip
kelebihan:
-memiliki tinggkat pergerakan yang cukup cepat ketika akan memindah kan pointer mouse
-pada saat bergerak mouse memiliki kestabilan yang cukup karengan bagian belakang mouse bersentuhan dengan telapak tangan
-dapat melakukan pergerakan maju mundur dengan cepat
-penggunaan klik kanan mouse akan lebuh cepat ketimbang palm grip
kekurangan:
-banyak orang kurang nyaman dengan teknik ini di karenakan sudah terbiasa dengan teknik palm grip
-lebuh cepat lelah dari pada palm grip karena lebih banyak penggunaan di jari jemari
Fingertip Grip
kelebihan:
-cara pemegangan mirip dengan Claw Grip tapi memili tingkat pergerakan lebih tinggi dari claw grip
-sama seperti Claw Grip mampu mengklik kanan lebih cepat
kekurangan:
-lebih cepat lelah
-butuh latihan karena teknik ini cukup sulit untuk di gunakan sehingga butuh waktu untuk membiasakan diri dengan teknik memegang mouse seperti ini
gambar pergerakan mouse:
Palm Grip
Claw Grip
Fingertip Grip
skian post ke 2 saya silahkan kommen
Promosi link gan, review mouse gaming untuk tipe claw
ReplyDeletehttp://overclockcity.blogspot.com/2014/02/review-cooler-master-storm-spawn-gaming.html
bro, artikel ini ada rujukan dan referensi yang lebih lengkap, buku atau jurnal?
ReplyDeletemohon bantuannya..